Posted by : Arief Hilman Nugraha Thursday, March 28, 2013

Setiap tombol-tombol pada keyboard, mereka mempunyai kode ascii tersendiri.
contoh tombol F1 pada keyboard mempunya keyascii yaitu 112. keyascii ini berguna sebagai pernyataan tombol yang ada di keyboard dalam pemrograman, contohnya bisa dilihat di artikel saya satunya Disini.
nah skrg buat 2 buah label trus copy kan kode berikut

Private Sub Form_KeyDown(KeyCode As Integer, Shift As Integer)
Label1.Caption = KeyCode
End Sub
Private Sub Form_MouseDown(Button As Integer, Shift As Integer, X As Single, Y As Single)
Label2.Caption = Button
End Sub

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Berlangganan Lewat Email

Subscribe via Email

Translate

Lagu

- Copyright © Arief Hilman Nugraha - Robotic Notes - Disponsori Oleh Blogger - Editing by Arief Hilman Nugraha -